Skip to main content

Musik Tradisi dan Orang Dayak

Musik Tradisi dalam Pandangan Orang Dayak

Musik Tradisi bagi orang Dayak merupakan bagian penting dalam kehidupan. Musik tradisi dianggap tmengandung nilai-nilai religius sesuai adat dan kepercayaan yang dianut masyarakat Dayak. Arti penting musik Dayak bukan hanya terbatas pada pemenuhan kepuasan estetis (hiburan) dan penggambaran budaya. Musik tradisi dipercaya mempunyai fungsi, simbol, dan nilai budaya sesuai intelektualitas masyarakat pemiliknya. Hal ini karena musik mencakup pengertian proses pengintegrasian unsur-unsur tradisional (Umar Kayam, 1981: 58). Artinya unsur-unsur tradisi dalam kehidupan masyarakat Dayak digambarkan dalam musik yang mereka miliki. Selain itu mengandung simbol tertentu sebagai refleksi kehidupan yang mereka jalani. Ia merupakan pengungkapan nilai estetis dan ekspresi emosional sesuai dengan lingkup budayanya. Baca sambungannya DI SINI
Mau beli alat musik tradisional Kalimantan?
hubungi: 0898 8566 886 - 0811 5686 886.
Mau Lihat alat musiknya? klik link berikut
LIHAT ALAT MUSIK DAYAK atau LIHAT ALAT MUSIK MELAYU
Oldest Post